Cerita Rakyat Nyi Plered, Asal-usul Pusaka Tombak Raja-raja Tanah Jawa
BANTUL, iNews.id – Cerita Rakyat Nyi Plered menarik untuk diketahui masyarakat umum. Cerita rakyat dari Yogyakarta ini menjadi asal-usul senjata berupa tombak bagi raja-raja di tanah Jawa yang berkuasa. Cerita rakyat Nyi Plered dimulai dari keluarga seorang Tumenggung bernama Wilatikta di Jawa Tengah. Keluarga ini memiliki dua anak, seorang putra [...]